Pengin Hidup Diatas Rata-Rata, Jauhi Banyak Alasan
“Cobalah perhatikan kehidupan orang-orang yang hidup diatas rata-rata. Mereka menjauhi alasan…” Jamil Azzaini’s Quote
Cobalah perhatikan kehidupan orang-orang yang hidup diatas rata-rata. Mereka lebih fokus pada peluang dan solusi dari berbagai kejadian yang terjadi dalam hidupnya.
Bila Anda berkata, “Ya wajarlah dia sukses sebab semua fasilitas tersedia. Sementara saya hidup dalam banyak keterbatasan, sudah bisa hidup begini saja sudah alhamdulillah.”
Ucapan itu terlihat benar dan bijak, padahal terkandung alasan yang melemahkan. WASPADALAH, alasan seperti itu mematikan kreativitas, membuat pikiran buntu dan membuat hidup Anda semakin kalah dan terpuruk.
0 Response to "Pengin Hidup Diatas Rata-Rata, Jauhi Banyak Alasan"
Post a Comment