-->

Jerman akan Sita Paspor Para Pendukung ISIS


Dunia

Sabtu 23 Zulhijjah 1435 / 18 October 2014 05:25



Related

Laporkan iklan?


pasz Jerman akan Sita Paspor Para Pendukung ISIS

MENTERI Dalam Negeri Jerman Thomas de Maiziere pada hari Jumat kemarin (17/10/2014) mengumumkan bahwa Jerman akan menyita paspor warganya yang berusaha untuk bergabung dengan kelompok jihadis di Suriah dan Irak.



Laporkan iklan ?


Kementerian dilaporkan akan merampas paspor dari warga Jerman yang diduga melakukan perjalanan ke luar negeri untuk berperang bersama dengan kelompok-kelompok “teroris.”


Lebih dari 450 warga Jerman telah meninggalkan negara itu untuk mendukung Negara Islam Irak dan Syam (ISIS), menurut de Maiziere.


“Kami tidak ingin mengekspor terorisme dari Jerman. Kami tidak ingin pria dan perempuan radikal dan mengikuti perang di Suriah dan Irak dan kemudian kembali ke sini untuk merencanakan serangan,” de Maiziere memperingatkan.


Dia mengatakan bahwa lebih dari 200 penelitian telah dibuka sejauh ini dan kasus ini akan sepenuhnya diselidiki. Menteri mengatakan beberapa orang sudah dicegah pergi ke luar negeri.


Pemerintah Jerman akan memberikan KTP untuk mencegah mereka yang paspornya telah disita setelah bepergian ke Timur Tengah. KTP tersebut tidak dapat digunakan untuk menyeberangi perbatasan di luar Uni Eropa.[fq/islampos/anadolu]



Laporkan iklan ?




Redaktur: Al Furqon


« Empat Pria Didakwa akan Lakukan Serangan di London



















Plis Like Fanpage Kami ya

Related Posts

0 Response to "Jerman akan Sita Paspor Para Pendukung ISIS"

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel

close