[Foto] Ribuan Warga Palembang Tak Terima Ulama Dihina dan Melakukan Aksi Bela Ulama
Dakwah Media - Ribuan orang yang tergabungan dari Aliansi Muslim Nasional (Almunas) dan Front Pembela Islam Sumatera Selatan, memadati Bundaran Air Mancur di depan Masjid Agung Sultan Mahmud Baddarudin II, Palembang, Jumat, 3 Februari 2017. Mereka menggelar aksi damai bela ulama dari kriminalisasi.
Ribuan warga langsung keluar masjid setelah salat Jumat selesai. Sementara, para jemaah perempuan tetap berada di dalam masjid. Sekjen FPI Sumsel, Mahdi, nampak memberikan komando kepada massa yang mengikuti aksi damai ini.
Massa menuntut agar penegak hukum menangkap pelaku penista Alquran.
Sementara itu, petugas kemanan gabungan dari Polda Sumatera Selatan dan Polresta Palembang diturunkan untuk menjaga ketertiban aksi damai itu. Mobil water canon juga sudah disiagakan di lokasi aksi. [viva]




Ribuan warga langsung keluar masjid setelah salat Jumat selesai. Sementara, para jemaah perempuan tetap berada di dalam masjid. Sekjen FPI Sumsel, Mahdi, nampak memberikan komando kepada massa yang mengikuti aksi damai ini.
Massa menuntut agar penegak hukum menangkap pelaku penista Alquran.
Sementara itu, petugas kemanan gabungan dari Polda Sumatera Selatan dan Polresta Palembang diturunkan untuk menjaga ketertiban aksi damai itu. Mobil water canon juga sudah disiagakan di lokasi aksi. [viva]




0 Response to "[Foto] Ribuan Warga Palembang Tak Terima Ulama Dihina dan Melakukan Aksi Bela Ulama"
Post a Comment